Pentingnya Memiliki Rasa Cinta Tanah Air

Cinta tanah air merupakan sikap yang harus dimiliki setiap orang. Sehingga, sebagai warga merasa selalu bangga terhadap negaranya. Namun yang menjadi pertanyaan, apa pentingnya memiliki rasa cinta tanah air, jelaskan! Sejak zaman dahulu hingga sekarang, cinta tanah selalu menjadi semangat…

Cara Muda-Mudi Cinta Negeri

Banyak cara menunjukkan rasa cinta kepada Tanah Air. Mereka yang modern dan kreatif, menyatakan cinta dengan gaya khas anak muda. Terkesan blak-blakan namun indah. KDRI Gerakan Gembolers Berkecimpung di dunia desain dan membuat kaos sebagai wadah idealisme hanyalah satu di…